Thursday, April 1, 2021

SSG#41 : Entrepreneurs Survival Tips during Pandemic

Pandemi yang terjadi berdampak besar terhadap perekonomian dari berbagai sektor, terutama di sektor usaha kuliner. Kegiatan usaha harus mampu beradaptasi dengan perilaku baru masyarakat sehingga mengubah strategi agar bisa survive.

Namun tak selamanya menimbulkan kerugian. Selalu ada peluang untuk para pebisnis. Ada beberapa cara yang dilakukan pebisnis kuliner sehingga masih bisa bertahan bahkan beberapa bisnis kuliner omzetnya justru meningkat. 

Untuk itu kita akan bahas dalam SSG#41, Sabtu, 10 April 2021, Jam 10.00-11.30, bersama Owner RM Sari Bundo yang membagikan kiat-kiat bisnis makanan survive melewati masa pandemi. 

Dalam acara SSG #41 : Entrepreneurs Survival Tips during Pandemic (Bagaimana kiat-kiat bisnis kuliner survive melewati masa pandemi?)

  • Narasumber : Muhammad Arwin Azwardi (Owner RM Sari Bundo)
  • MC : Ristonny Herady (Penyiar e-radio)
  • Moderator : D.Marshall Saluding, CPIM CSCP CLTD (Supply Chain Professional)

  • Sabtu, 10 April 2021
  • Jam 10.00 - 11.30
  • Zoom Online

Segera daftar ke http://bit.ly/daftarSSG41

Link Zoom akan dibagikan melalui WA, jadi pastikan nomor WA terisi dengan benar 


No comments:

Post a Comment

Related Posts